Kalimantan

Kalimantan

UKM Kalimantan terbentuk pada tanggal 20 februari 2014 pukul 00:02 WIB. Jumlah anggota sebanyak 63 orang. Beberapa aktivitas rutin yang melibatkan Mahasiswa/i anggota UKM yaitu :

  1. Kopi Darat(merayakn ulang tahun UKM KALIMANTAN)
  2. UKM FAIR
  3. First Meet dan Open Mind
  4. Kunjungan ke pemerintah pulau Kalimantan (Dinas Pendidikan dan Kebudayaan)
  5. Food Festival
  6. Benua Etam
  7. Mudik Roadshow

Selain aktivitas rutin, UKM Kalimantan juga pernah meraih 2 prestasi yang cukup besar yaitu :

  1. Termasuk dalam Lima Besar Duta Budaya 2013
  2. Terpilih sebagai ikom masyarakat dayak dalam kegiatan promosi pulau kalimantan di Bandung pada tahun 2015

Beberapa dokumentasi kegiatan yang dilakukan oleh UKM Kalimantan dapat dilihat dalam beberapa foto berikut :

  •       KEGIATAN KOPDAR
  •       APRESIASI WISUDAWAN
  •       ACARA STREET GIGS UNTUK MELAKUKAN PENGGALANGAN DANA KAUM DIFABEL 

Berminat untuk menjadi bagian dari keluarga UKM Kalimantan, maka berikut merupakan syarat menjadi anggota :

  1. Mahasiswa aktif telkom university
  2. Bersedia mengikuti tata tertib/peraturan yang ada di UKM KALIMANTAN
  3. Tidak terkena sanksi akademik

Untuk info terkait open mind dan lain-lain langsung saja kunjungi akun sosial media line di @inn2644i, atau bisa juga kepoin berbagai macam agenda dan kegiatan di akun instagram kami di Kalimantan.telkomuniversity.